BARITORAYAPOST.COM (Polres Barito Timur) – Kepolisian sektor (Polsek) Dusun Tengah, Kepolisian resor (Polres) Barito Timur (Bartim), Polda Kalteng, Dalam rangka kegiatan pengamanan ibadah sholat taraweh di bulan suci ramadhan (09/05/2021)
Cuaca tidak menjadi penghalang bagi personel polsek dusteng
Meskipun sempat diguyur hujan sejak sore harinya dan jelang pelaksanaan sholat taraweh cuaca masih gerimis namun tidam menyurutkan semangat personel polsek dusteng untuk melaksanakan pengamanan
Dijelaskan salah satu personel kita akan terus melaksanakan pengamanan agar situasi selalu aman dan kondusif dan tentunya terus memberikan rasa aman terhadap para jamaah yang sedang menjalankan ibadah
Kapolres Bartim AKBP Afandi Eka Putra, S.H., S.I.K., M.Pict melalui Kapolsek Dusun Tengah Iptu Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si mengatakan kegiatan pengamanan ini bentuk tugas pokok dari kami untuk memberikan rasa aman terhadap masyrakat salah satunya dalam kegiatan pengamanan sholat taraweh “ucap kapolsek
Selain untuk selalu menciptakan situasi yang selalu amanndan kondusif serta kami tidak underestimate dalam hal ini”tambah kapolsek
Dalam hal ini kami mengucapkan terima kasih kepada ketua pengurus masjid besar sabilal mujahidin ampah yang sudah betul betul menerapkan prokes 5M kepada para jamaah yang melaksanakan ibadah (acae)