Kapolres Kobar melakukan pengecekan barang bukti curat sawit

Polres Kobar – Polres Kotawaringin Barat Jajaran Polda Kalimantan Tengah- Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Bayu Wicaksono, S.H., S.I.K., M.Si., melakukan pengecekan barang bukti terhadap tindak pidana curat sawit, Minggu (27/03/2022) pagi.

Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Bayu Wicaksono, S.H., S.I.K., M.Si., telah melaksanakan pengecekan barang bukti hasil dari pencurian sawit.

Bacaan Lainnya

kegiatan ini dilakukan untuk memastikan keamanan dari barang bukti tersebut mengingat bahwa barang bukti sangat dibutuhkan sebagai bukti awal dalam pemeriksaan perkara pidana. (ny)

Pos terkait