Masih saja ada warga yang tidak memperdulikan kesehatan

BARITORAYAPOST.COM (Polres Barito Timur) – Kepolisian sektor (Polsek) Dusun Tengah,  Kepolisian resor (Polres) Barito Timur (Bartim), Polda Kalteng, dalam rangka Pendisiplinan terhadap  masyarakat agar selalu  mematuhi Protokol Kesehatan penggunaan masker ditengah pandemi Covid 19, Polsek Dusun Tengah konsisten melaksanakan kegiatan Operasi Yustisi sabtu (17/04 /2021).

Dalam kegiatan tersebut Polsek Dusun Tengah terus konsisten dalam upaya pencegahan dan pendisiplinan kepada para pelanggar yaitu dengan sanksi sosial  berupa menyapu,memungut sampah sekaligus Sosialisasikan Protokol Kesehatan 5M dengan himbauan kepada masyarakat terhindar agar masyarakat bisa terhindar dari virus Covid-19.
Pada saat menggelar ops yustisi tepatnya dindepan mako polsek ditemukan salah satu warga yang tidak disiplin dalam menerapkan prokes yaitu tidak menggunakan masker dengan alasan yang bersangkutan tidak keluar dari dalam kendaraan berupa mobil sehingga tidak menggunakan masker
Pada kesempatan tersebut kepada pelanggar langsung kita berikan langsung sangsi sosial berupa menyapu dan memungut sampah dan selanjutnya kita berikan pengertian agar kedepannya lagi lebih menerapkan prokes terutama menggunakan masker
Kapolres Bartim AKBP Afandi Eka Putra S.H., S.I.K., M.Pict., melalui Kapolsek Dusun Tengah Inspektur polisi satu(Iptu) Nurheriyanto Hidayat S.H.,M.Si., Menyampaikan kepada masyrakat yang melintas pada saat giat Ops yustisi dengan tertib 3M yaitu Menggunakan Masker, Mencuci Tangan, Menjaga jarak hal tersebut menjadi salah satu bentuk cara guna untuk memutus mata rantai Penyebaran dan Penularan virus Covid-19.
Gerakan Operasi Yustisi Penertiban masker ini untuk merupakan bentuk cara untuk memutus mata rantai penyebaran virua covid 19  dikarenakan dalam beberapa minggu terakhir jumlah warga yang terpapar covid 19 di wilkumnya terus meningkat “tambah kapolsek
Kapolsek juga menghimbau kembali mari kita sama sama menerapkan protokol kesehatan kasihan leluarga kita dirumah kalau sampai kita terpapar
Kembali diingatkan oleh salah satu personel polsek dusun tengah yang menggelar ops yustisi kepada pelanggar tersebut agar kedepan jangan mengulanginya kembali dan jangan hanya memakai masker pada saat melihat anggota yang sedang melaksanakan ops yustisi saja. (acae)

Pos terkait