
Dalam upaya memutus mata rantai dan penularan virus covid 19 serta dalam upaya pemulihan percepatan ekonomi nasional maka dilaksanakan vaksinasi masal covid 19
Kegiatan vaksinasi masal yang dilaksnakan di Uptd Pkm paku yang diperuntukan kepada para lansia dan para perangkat desa dan tenaga pengajar
Ipda siswanto selaku padal pam di wilayah kecamatan paku mengatakan kami polri khusunya polres bartim selalu ada dan akan selalu mengawal program pemerintah dalam.memutus mata rantai penyebaran covid 19 salah satunya dengan kegiatan yang dilaksnakan hari ini”jelas padal pam
Kapolres Bartim AKBP Afandi Eka Putra, S.H., S.I.K., M.Pict melalui Kapolsek Dusun Tengah Iptu Nurheriyanto Hidayat, S.H., M.Si mengatakan bahwa kegiatan yang dilaksanakan oleh anggotanya tersebut merupakan bentuk bentuk dukungan polri terhadap program pemerintah untuk memeutus mata rantai penyebaran covid 19″tutur kapolsek
Kami polri akan ada selalu untuk mengawal setiap program pemerintah dalam memutus mata rantai penyebaran covid 19″ tambah Kapolsek
Dengan adanya vaksinasi masal kepada para lansia dam perangakat desa serta tenaga pendidik yang ada di wilayah kecamatan paku ini dapat mengurangi angka warga yang terkonfirmasi covid dan diharapakan bagi yang sudah mendapatkan vaksin agar tetap mematuhi prokes 5 M ditengah pandemi saat ini (acae TFTT )