BARITORAYAPOST.COM (Polres Barito Timur) – Kepolisian sektor (Polsek) Dusun Tengah, Kepolisian resor (Polres) Barito Timur (Bartim), Polda Kalteng, Dalam rangka pencegahan penyebaran virus Covid-19 di wilayah Kabupaten Barito Timur,selasa (18/05/2021)
Kebiasaan rutin dan wajib dilakukan oleh seluruh personel dusteng
Kegiatan Wajib mencuci tangan dalam rangka Antisipasi penyebaran covid 19 di Polsek Dusun Tengah dilaksanakan secara masif dan berkelanjutan diwajibkan kepada seluruh anggota dan yang akan masuk ke mako polsek dusun tengah untuk mencuci tangan di tempat pencucian yang telah disediakan sebelumnya dihalaman mako polsek dusun tengah
Kewajiban untuk mencuci tangan bagi seluruh personel polsek ini sebagai wujud mendukung program pemerintah dalam hal percepatan pemulihan ekonomi nasional
Kapolres Bartim AKBP Afandi Eka Putra,S.H,S.I.K,M.Pict melalui Kapolsek Dusun Tengah Iptu Nurheriyanto Hidayat S.H.,M.Si., Menyampaikan tempat cuci tangan itu diletakkan di depan Polsek agar mudah dijangkau baik itu oleh personil ataupun masyarakat, yang datang ke mako polsek dusteng,ini bertujuan agar membiasakan hidup bersih sehingga terhindar dari penyebaran virus covid-19″tutur kapolsek
Upaya ini merupakan strategi yang kita coba lakukan untuk mencegah penyebaran Virus Covid-19 dimulai dengan mencuci tangan dengan sabun di air mengalir”, ucap Kapolsek
Seluruh Personil Polsek Dusteng diwajibkan mencuci tangan terlebih dahulu
sebelum melakukan aktifitas di dalam ruangan kantor dan bagi pengunjung mako, tetap mengikuti protokol kesehatan sebelum memasuki area mako ditengah pandemi covid 19 ( acae TFTT )